Kata Mutiara Bijaksana Pernikahan Terbaru

Kata Mutiara Bijaksana Pernikahan Terbaru
Kumpulan Kata Kata Mutiara Bijaksana Pernikahan Terbaru – Arti dari kata bijaksana sendiri yaitu bijaksana itu adalah sebuah penilaian terhadap suatu pemikiran, ucapan dan perbuatan seseorang yang didasarkan pada ruang lingkup sekitarnya dengan tidak memaksakan kehendak pada apa dan siapapun berdasarkan etika dan hati. Sehingga keberadaannya menimbulkan rasa tepa salira terhadap sesama. Kata Bijaksana biasanya diungkapkan dan datang dari orang yang memang telah memiliki pengalaman dan telah berpendidikan. Terlebih lagi adalah mereka orang-orang ternama dan terkenal yang telah menjalani lika liku hidup.

Kumpulan Kata Kata Mutiara Bijaksana Pernikahan Terbaru

Arti kata dari pernikahan ialah sama dengan ‘menyatukan jiwa-raga’, atau dalam artian perkawinan itu akan menghalalkan apa yang sebelumnya tidak halal dan melegalkan apa yang sebelumnya ilegal, yakni hubungan suami-istri. Oleh karena itu sebuah pernikahan haruslah sehat agar tercipta keharmonisan di dalam rumah tangga.
Namun, selain dari orang tua, Kata Bijaksana dalam pernikahan juga bisa diberikan oleh teman dan juga kerabat. Baik itu Kata Kata Bijaksana buata sendiri ataupun kutipan dari orang-orang terkenal. Hari ini pun kami akan memberikan beberapa Kumpulan Kata Kata Mutiara Bijaksana Pernikahan Terbaru dan akan sangat cocok untuk disampaikan kepada pasangan pengantin ataupun dibaca oleh pengantin tersebut. Langsung kita simak dibawah ini :

“Satu hal yang membuat pernikahan tetap terjaga adalah seorang suami yang cukup kuat menahan mulutnya tetap tertutup ketika istrinya berbuat salah”

“Satu keuntungan dari perkawinan adalah bahwa, ketika Anda berhenti mencintai dia, atau dia berhenti mencintai Anda, pernikahan membuat Anda bersama-sama sampai Anda saling jatuh cinta lagi”

“Sekali wanita telah mengampuni suaminya, dia tidak perlu memanaskan kembali dosa-dosa suaminya untuk sarapan”

“Jangan nikahi orang yang kau pikir kau bisa hidup dengannya; nikahilah seorang yang kau pikir kau tak bisa hidup tanpanya.”

“Suami dan Istri melihat kedalam cermin. Istri berkata: apa yang kau lihat? Suami menjawab… Sisa Hidup Saya”

“Sebuah pernikahan yang bahagia memiliki di dalamnya semua kesenangan dari persahabatan, semua pemenuhan rasa dan nalar, dan semua hal manis dari kehidupan”

“Wanita yang setia semua sama saja; mereka hanya memikirkan kesetiaan mereka sendiri, bukan kesetiaan suaminya”

“Banyak perkawinan akan menjadi lebih baik jika suami dan istri jelas mengerti bahwa mereka berada pada posisi yang sama”

“Cinta adalah sebuah kegilaan sementara yang dapat disembuhkan dengan pernikahan”

“Jangan menikah dengan seseorang yang kamu pikir kamu bisa hidup dengannya, tapi menikahlah dengan orang yang kamu pikir kamu tak bisa hidup tanpanya”

“Pernikahan itu baik bagi mereka yang takut tidur sendiri di malam hari”

“Seorang arkeolog adalah suami terbaik yang pernah dimiliki oleh seorang wanita. Semakin tua istrinya, semakin tertarik dia kepada istrinya”

“Pernikahan itu bukanlah tentang umur, tapi pernikahan itu adalah tentang menemukan orang yang tepat”

“Dimana ada pernikahan tanpa cinta, akan ada cinta tanpa pernikahan.”

“Pernikahan itu bukan tentang umur; pernikahan itu tentang menemukan orang yang tepat.”

“Dalam kepala kaum wanita ada kekurangan, tetapi dalam hati mereka ada kelebihan”

“Rumah memang terbuat dari dinding dan jendela, sedangkan rumah tangga tercipta dari kasang sayang dan cita-cita”

“Bukalah matamu lebar-lebar sebelum pernikahan, dan setengah tertutup sesudahnya”

“Cinta adalah sebuah permainan, dimana kedua orang dapat memainkannya dan berakhir dengan kemenangan menuju ke sebuah pernikahan”

“Ketika Allah menulis Takdir-Nya, Allah juga menuliskan Satu Nama dalam hidupku. Bertahun aku menunggu Satu Nama itu. Akhirnya hari ini terjawab sudah penantian itu, Kamu adalah Takdir ku”

Semua Kumpulan Kata Kata Mutiara Bijaksana Pernikahan Terbaru diatas merupakan Kata Mutiara Pernikahan yang telah kami rangkum dari berbagai sumber dan dari orang-orang ternama yang telah memiliki banyak pengalaman. Kumpulan Kata Kata Mutiara Bijaksana Pernikahan Terbaru diatas bisa kita baca sendiri atau disampaikan kepada teman atau kerabat yang kita miliki.

Kumpulan Kata Kata Mutiara Bijaksana Pernikahan Terbaru

Itulah tadi sedikit informasi tentang Kumpulan Kata Kata Bijaksana tentang pernikahan. Semoga saja tulisan tentang Kata Bijaksana ini akan sangat bermanfaat bagi semua pembacanya dan terima kasih telah membaca tulisan tentang Kumpulan Kata Kata Mutiara Bijaksana Pernikahan Terbaru.

Post a Comment

Previous Post Next Post